Cara Parse Kode Iklan Adsense Agar Tidak Terjadi Error

17 Juli

Memasang kode iklan di blog memang susah – susah gampang karena tidak semua tempat di template yang digunakan akan cocok untuk memasang langsung iklan tersebut.

Hampir kebanyakan  publisher iklan google adsense pernah mengalami eror ketika memasang iklan pada blog. Nah eror ini disebabkan oleh script iklan google adsense yang kamu pasang tersebut tidak terbaca dan tidak terlihat oleh blog milikmu.



Jika hal ini terjadi pada blog kamu, kamu membaca pada artikel yang tepat. Solusi untuk mengatasi eror ialah dengan cara memasang parsehtml terlebih dahulu dnegan kode atau script iklan yang akan kamu pasang pada blog.

Jika kamu memasang iklan adsenya pada bagian sidebar, kamu tidak perlu untuk melakukan parse html. Sedangkan jika kamu memasang iklanya dengan memakai sidebar, kamu sangat perlu untuk melakukan parse.

Parse ialah trik yang bisa kamu pakai untuk mengkonversikan kode script iklan google adsense untuk menjadi sebuah kode agar bisa dibaca oleh blog milik kamu. Bukan hanya itu saja karena kode tools parse juga bisa kamu pakai untuk memparsing kode iklan dan juga kode html.

Jika ada eror biasanya iklan pada blog yang dipasang tidak akan bisa muncul atau tidak akan terlihat. Ada beberapa template pada blogger perlu melakukan parse kode iklan adsense, namun ada juga sebagian template blogger perlu melakukan parse kode iklan adsense dulu.

Hal ini perlu dilakukan agar tidak eror. Karena jika eror iklan yang dipasang di blog tidak muncul dan tidak etrlihat oleh orang yang membaca blog kamu. Sangat disayangkan kan jadi gak bisa dapat cuan deh.

Oleh sebab itu, jika terjadi eror, segera perbaiki atau parse script iklan adsense milik kamu. Jika kamu masih bingung bagaimana cara parse kode iklan adsense, kamu bisa melakukan langkah-langkah berikut ini:

1.      Pertama ialah silahkan copy kode script iklan google adsense yang akan dipasang di blog kamu.

2.      Kamu akan mendapatkan kode itu lewat dashboard google adsense milik kamu.

3.      Setelah itu, silahkan masuk pada halaman Parse HTML for Blogger XML templates.

4.      Lalu paste kode iklan yang sudah kamu copy tadi pada box yang sduah disediakan dan klik tombol parse now.

5.      Jika sudah kamu parse, kode adsense milik kamu akan terbaca oleh blog dan bisa terlihat. Setelah itu jangan lupa copy kode yang sudah di parse itu dan pasang di template blog milik kamu.

Sangat mudah bukan? Nah jika kamu sudah mengikuti langkah-langkah seperti yang sudah kami tuliskan diatas, tentunya eror yang kamu alami bisa teratasi dengan cepat dan iklan akan bisa terbaca oleh blog milik mu.

 

IKLAN 4

0 komentar