Macam-macam Sajian Nasi Tumpeng Untuk Berbagai Acara -Nasi tumpeng identic nasi yang bewarna kuning yang digunakan untuk sajian perayaan-perayaan tertentu seperti tasyakuran, perayaan ulang tahun, dan perayaan – perayaan lainya.
Nasi tumpeng merupakan salah satu makanan tradisional
Indonesia yang melegenda. Jika kamu merasa kesulitan atau tidak memiliki waktu
untuk memasak sendiri dirumah, kamu bisa memesan nasi tumpeng di RumahTumpeng.
Di rumah tumpeng meneydiakan berbagai menu nasi tumpeng yang bsia kamu sesuaikan budget kamu karena di rumah tumpeng menyajikan banyak aneka nasi tumpeng sesuai permintaan kamu. Kamu bisa memesan nasi tumpeng untuk acara-acara penting kamu.
Ada banyak macam sajian nasi tumpeng untuk berbagai
acara yang bisa kamu pilih dengan mudah dan tentunya tanpa repot membuat
sendiri dirumah. Rumah tumpeng merupakan ahli membuat nasi tumpeng dengan
berbagai jenis nasi tumpeng yang bisa kamu pilih loh.
Nah berikut ini beberapa jenis nasi tumpeng khas
Indonesia yang bisa kamu pilih sesuai keinginan untuk acara kamu:
1. Tumpeng
Pukur
Pertama ialah tumpeng pukur. Tumpeng
pungkur ini bukan nasi kuning seperti nasi tumpeng lainya karena nasi pungkur
memakai nasi putih yang mana nantinya ansi putih tersebut dibelah menjadi dua
bagian.
Kemudian nai tersebut akan disusun
saling membelakangi. Nah nasi tumpeng jenis ini biasanya sering dijumpai pada
acara kematian sebagai simbol tolak balak.
2. Tumpeng
Kaparunto
Kedua ialah tumpeng kaparunto.
Tumpeng ini tidak memiliki warna nasi yang kuning ataupun putih, melainkan nasi
tumpeng yang bewarna biru. Nah tumpeng kaparunto ini biasanya digunakan untuk symbol
permintaan maaf.
Tumpeng jenis ini terdapat tujuh jenis
lauk pauk di skeitar nasi tumpeng dan nasi tumpeng kaparunto ini memiliki warna
biru alami yang dibuat dari bunga telang.
3. Tumpeng
7 bulan
Ketiga ialah tumpeng 7 bulan. Jenis
tumpeng ini ialah memiliki ciri khas nasi tumpeng yang bewarna putih yang dibentuk
kerucut. Jenis tumpeng ini biasanya digunakan untuk memperingati acara 7
bulanan ketika ada seorang wanita yang sedang hamil 7 bulan.
Nah warna putih pada nasi ini
tentunya memiliki simbol yaitu rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang selalu
mengharapkan kebaikan serta Kesehatan kepada ibu dan calon bayi yang ada
didalam kandungan.
Nah nasi tumpeng 7 bulanan ini
biasanya sering digunakan oleh orang Jawa yang masih memakai adat Jawa dengan
tradisi leluhurnya.
4. Tumpeng
Robyong
Keempat ialah tumpeng robyong. Nah
jenis nasi tumpeng ini ialah memiliki ciri khas yang memakai daun kelapa untuk
menghias tumpeng tersebut dan juga terdapat lidi yang ada kapasnya yang anntinya
akan dibakar dan diletakkan di empat sudut yang berbeda.
Nah tumpeng robyong ini biasanya
digunakan untuk menyambut masa panen dan juga sebagai wujud rasa syukur kepada
sang Pencipta.
0 komentar